Ingin Rambut Sehat?



Ingin rambut sehat bukanya rambut  rontok? Tidak cukup hanya menggunakan perawatan dari luar saja tapi juga perawatan dari dalam. Perawatan dari dalam berasal dari makanan yang sehat dan baik untuk rambut seperti:
-       Kacang-kacangan (kacang tanah Brazil, merah, hijau, koro dan lain -lain)
-       Sayuran dengan warna tua (bayam, brokoli, dan sayur hijau lain)
-       Telur
-       Ikan terutama ikan salmon, tongkol, layar dan tuna
-       Yogurt, susu dan keju rendah lemak
-       Makanan dengan vitamin A seperti wortel dan minyak ikan

Diatas adalah jenis-jenis makanan yang harus di konsumsi agar rambut sehat. Memang hasilnya tidak akan langsung terlihat karena membutuhkan proses yang cukup panjang minimal 1 bulan.

“Makanan Bukan Hanya Untuk Mengenyangkan Perut Tapi Juga menyehatkan Tubuh Yang Sakit” –hm-

0 comments:

Followers